Image of Pengembangan Portal Website STMIK JIBES dengan PHP dan MySQL.

Text

Pengembangan Portal Website STMIK JIBES dengan PHP dan MySQL.



05110086- Perkembangan teknologi informasi sekarang ini semakin pesat, sejalan dengan perkembangan kemampuan berpikir manusia yang terus meningkat dari waktu ke waktu untuk menciptakan suatu inovasi terbaru. Teknologi informasi telah berhasil menciptakan berbagai macam aplikasi salah satunya adalah pengembangan aplikasi portal website. STMIK JIBES adalah kampus yang ingin mengaplikasikan portal website. Dengan adanya aplikasi ini diharapkan dapat membantu mahasiswa maupun pihak kampus dalam proses tukar menukar informasi untuk mendapat informasi terbaru tentang kampus serta dapat terintegrasi dengan aplikasi lain.
Aplikasi portal website ini menggunakan metodologi prototyping. Metodologi ini dimulai dari tahap komunikasi untuk menentukan kebutuhan sistem, mendesain rancangan cepat sistem, mengirimkan rancangan aplikasi untuk mendapat umpan balik dari user apakah sudah sesuai dengan keinginan user.
Aplikasi portal internet ini telah berhasil dibuat dengan menggunakan bahasa pemrograman PHP dan MySQL, dan sistem operasi yang di gunakan adalah Windows 7. Aplikasi ini diharapkan dapat dikembangkan lagi dan perlu peningkatan keamanan sistem.


Availability

T14020629Lt ; P3 ( My Library)Available

Detail Information

Series Title
-
Call Number
-
Publisher STMIK JIBES TI : Jakarta.,
Collation
xx, 181 p; 30 cm
Language
Indonesia
ISBN/ISSN
-
Classification
000
Content Type
-
Media Type
-
Carrier Type
-
Edition
-
Subject(s)
-
Specific Detail Info
-
Statement of Responsibility

Other version/related

No other version available




Information


RECORD DETAIL


Back To PreviousXML DetailCite this