Image of Keanekaragaman Tumbuhan Pulau Sempu dan Ekosistemnya

Text

Keanekaragaman Tumbuhan Pulau Sempu dan Ekosistemnya



Buku ini merupakan dokumentasi ilmiah yang lengkap dan terkini mengenai keanekaragaman tumbuhan Pulau Sempu dan ekosistemnya. Selain menyajikan deskripsi tumbuhan, status konservasi, dan potensi tumbuhan yang berguna, buku ini juga mengulas adanya gangguan ekologis yang menjadi ancaman keberadaan ekosistem di Pulau Sempu. Pembahasan buku ini disajikan dengan bahasa yang mudah dipahami. Dilengkapi dengan foto-foto dari hasil penelitian dan kajian para peneliti Balai Konservasi Tumbukan Kebun Raya Purwodadi (BKT-KRP) LIPI selama lebih dari dua tahun (2015-2016). Buku ini sangat tepat untuk dijadikan rujukan ilmiah bagi para pelajar, mahasiswa, dan ilmuwan bahkan para pemangku kebijakan, baik di pusat maupun daerah, khususnya dalam mempelajari dan mengelola kawasan konservasi Cagar Alam Pulau Sempu.


Availability

00240113581.59828 KEALobbyAvailable

Detail Information

Series Title
-
Call Number
581.59828 KEA
Publisher LIPI Press : Jakarta.,
Collation
xxxi, 183 p. : col. ill. ; 21 cm
Language
Indonesia
ISBN/ISSN
9786024960186
Classification
581
Content Type
-
Media Type
-
Carrier Type
-
Edition
-
Subject(s)
Specific Detail Info
-
Statement of Responsibility

Other version/related

No other version available




Information


RECORD DETAIL


Back To PreviousXML DetailCite this