Record Detail
Text
Kajian Implementasi dan pemanfaatan Pembangkit Listrik Tenaga Mini/Mikrohidro (PLTMH) untuk Peningkatan Usaha Produktif Masyarakat Pedesaan
Meningkatnya jumlah penduduk dan standar kehidupan masyarakat berdampak pada meningkatnya kebutuhan energi. Energi yang diunggulkan dan diproduksi saat ini dalam skala besar berasal dari fosil atau tidak terbarukan, seperti minyak bumi, gas alam, dan batu bara. Untuk mengatasi keterbatasan energi fosil, pemerintah mendorong upaya kebijakan diversifikasi energi, yaitu dengan memaksimalkan energi baru terbarukan (EBT) sebagai alternatif. Implementasi pembangkit listrik tenaga mikro/mikrohidro (PLTMH) ditujukan untuk menambah rasio elektrifikasi rumah tangga dan dapat dimanfaatkan oleh masyarakat untuk menciptakan atau meningkatkan usaha produktif mereka. Penelitian ini bertujuan untuk memberikan alternatif mekanisme pelaksanaan dan model kelembagaan dalam proyek PLTMH sebagai suatu strategi pengembangan dan implementasi PLTMH yang berkesinambungan sehingga dapat meningkatkan produktivitas usaha masyarakat perdesaan.
Availability
00240111 | 621.313 KAJ | Lobby | Available |
Detail Information
Series Title |
-
|
---|---|
Call Number |
621.313 KAJ
|
Publisher | LIPI Press : Jakarta., 2010 |
Collation |
x, 116 p. : col. ill. ; 21 cm
|
Language |
Indonesia
|
ISBN/ISSN |
9789797994976
|
Classification |
621
|
Content Type |
-
|
Media Type |
-
|
---|---|
Carrier Type |
-
|
Edition |
-
|
Subject(s) | |
Specific Detail Info |
-
|
Statement of Responsibility |
-
|
Other version/related
No other version available