Image of Sumber Daya Laut Perairan Kepulauan Togean Teluk Tomini

Text

Sumber Daya Laut Perairan Kepulauan Togean Teluk Tomini



Tidak hanya bertujuan untuk memberikan informasi mengenai biodiversitas, buku ini juga mengulas potensi sumber daya hayati dan kondisi lingkungan, seperti terumbu karang, mangrove, dan biota laut dan darat. Melalui buku ini, diharapkan masyarakat bisa mengetahui beragam potensi yang terdapat di sekitar Kepulauan Togean, Teluk Tomini. Selain itu, buku ini juga diharapkan dapat memberikan sumbangan yang bermanfaat dan menjadi landasan ilmiah dalam mendukung program Pemerintah Indonesia mengenai pengembangan potensi keanekaragaman laut menuju ketahanan pangan nasional.


Availability

00240110577.759844 SUMLobbyAvailable

Detail Information

Series Title
-
Call Number
577.759844 SUM
Publisher LIPI Press : Jakarta.,
Collation
xx, 200 p. : col. ill. ; 21 cm
Language
Indonesia
ISBN/ISSN
9786024960148
Classification
577.7
Content Type
-
Media Type
-
Carrier Type
-
Edition
-
Subject(s)
Specific Detail Info
-
Statement of Responsibility

Other version/related

No other version available




Information


RECORD DETAIL


Back To PreviousXML DetailCite this