Record Detail
Text
Variasi Masakan Bebek
Buku ini membahas tentang hidangan dari daging bebek. Meskipun daging bebek sering ditolak karena kekhasannya yang liat dan aromanya yang khas, sebenarnya daging bebek memiliki kelezatan yang tidak kalah dengan daging ayam. Kunci untuk mendapatkan kelezatan daging bebek terletak pada teknik mengolahnya. Lamanya waktu mematangkan daging serta penggunaan bumbu aromatik (bumbu daun) dapat sangat berguna untuk mengurangi aroma khas dari daging bebek.
Dalam buku ini, pembaca akan dipandu untuk dapat mengolah dan menyiapkan hidangan dari daging bebek sendiri. Mulai dari membersihkan bebek, cara menghilangkan anyir dagingnya, membuat daging bebek menjadi empuk, hingga mengolahnya dalam berbagai macam masakan.
Availability
00190693 | 641.6 TIM v | Lobby | Available |
Detail Information
Series Title |
-
|
---|---|
Call Number |
641.6 TIM v
|
Publisher | Demedia : Jakarta., 2008 |
Collation |
49 p : ill ; 23 cm.
|
Language |
Indonesia
|
ISBN/ISSN |
9789791471565
|
Classification |
640
|
Content Type |
-
|
Media Type |
-
|
---|---|
Carrier Type |
-
|
Edition |
1st ed.
|
Subject(s) | |
Specific Detail Info |
-
|
Statement of Responsibility |
-
|
Other version/related
No other version available