Image of Teknik analisis SWOT : pedoman menyusun strategi yang efektif & efisien serta cara mengelola kekuatan & ancaman

Text

Teknik analisis SWOT : pedoman menyusun strategi yang efektif & efisien serta cara mengelola kekuatan & ancaman



Analisis SWOT adalah salah satu analisis yang digunakan oleh organisasi, perusahaan maupun lembaga pemerintahan untuk menentukan kekuatan dan kelemahan dari organisasi, sebelum menetapkan tujuan dan tindakan yang logis atas analisis tersebut. Selain itu, kegunaan lain dari analisis SWOT adalah untuk menganalisis kondisi diri dan lingkungan pribadi, untuk menganalisis kondisi internal lembaga dan lingkungan eksternal lembaga, untuk mengetahui sejauh mana diri kita di dalam lingkungan kita, untuk mengetahui posisi sebuah perusahaan/organisasi di antara perusahaan/organisasi yang lain, untuk mengetahui kemampuan sebuah perusahaan dalam menjalankan bisnisnya dihadapkan dengan para pesaingnya. Dalam buku ini dijelaskan pula bagaimana proses penyusunan dan penggunaan SWOT Balance Scorecard dan Key Performance Indicators (KPI)


Availability

21010319658.1 NUR tLt ; P3 ( My Library)Available

Detail Information

Series Title
-
Call Number
658.1 NUR t
Publisher Quadrant : Yogyakarta.,
Collation
x, 174 p. ; 20 cm.
Language
Indonesia
ISBN/ISSN
9786027485280
Classification
658
Content Type
-
Media Type
-
Carrier Type
-
Edition
-
Subject(s)
Specific Detail Info
-
Statement of Responsibility

Other version/related

No other version available




Information


RECORD DETAIL


Back To PreviousXML DetailCite this