Record Detail

Text
Teori n-green : mempertemukan psikolog hijau dan arsitektur hijau di ruang publik perkotaan
Buku ini merupakan Edisi ke-2 dari yang sebelumnya terbit pada tahun 2014 dan sebagian besar isinya tetap merupakan hasil penelitian pasca-doktor penulis yang dilakukan di Prancis tahun 2010 dengan dana hibah Pemerintah Prancis melalui program International Hermes Post-doctoral Fellowship yang telah diterbitkan oleh Lambert Academic Publication pada tahun 2011 di Jerman dengan judul "Human Perception on Green Psychology in Public Spaces: A comparative study between Indonesians and French living in the cities." Namun untuk kepentingan dan manfaat yang lebih besar bagi negeri tercinta Indonesia, maka buku ini ditulis dalam Bahasa Indonesia dengan format yang lebih populer ketimbang sebuah laporan ilmiah sebagaimana versi awalnya. Disamping itu, agar tidak melanggar kode etik penerbitan karya ilmiah yang diatur oleh undang-undang Jerman yang mengijinkan maksimal 80% isi buku dapat diterbitkan dengan judul dan penerbit yang berbeda, maka penulis tidak mengambil semua isinya melainkan mengkontekstualisasikannya dengan kondisi dan situasi Indonesia & dunia terkini terkait Psikologi Hijau yang mulai nampak relevansinya, khususnya di kota Jakarta.
Availability
21010222 | 711 HAL t | Lt ; P3 ( My Library) | Available |
Detail Information
Series Title |
-
|
---|---|
Call Number |
711 HAL t
|
Publisher | Penerbit Deepublish : Yogyakarta., 2017 |
Collation |
xxviii, 223 p. ; 23 cm.
|
Language |
Indonesia
|
ISBN/ISSN |
9786022804826
|
Classification |
710
|
Content Type |
-
|
Media Type |
-
|
---|---|
Carrier Type |
-
|
Edition |
2nd ed.
|
Subject(s) | |
Specific Detail Info |
-
|
Statement of Responsibility |
-
|
Other version/related
No other version available