Record Detail

Text
Akuntansi biaya 1
Biaya (pengeluaran) uang merupakan pengeluaran yang selalu terjadi setiap harinya. Untuk mengetahui dan mengendalikan pengeluaran apa saja yang sudah terjadi, maka perlu diketahui pos-pos (pengelompokan) biaya, apakah baiay tetap, biaya variabel, ataukah biaya campuran (mix cost). Dengan mengetahui penggolongan biaya tersebut, perusahaan dapat mengendalikan biaya-biaya yang tidak penting dana menambah biaya yang harus ditambah untuk menaikan omzet (pendapatan) perusahaan sehingga dapat diukur kinerja perusahaan selama satuperiode akuntansi. Akuntansi biaya dapat digunakan untuk tujuan pelaporan kepada pihak internal maupun eksternal perusahaan. Akuntansi biaya sediri merupakan bagian dari dua tipe akuntansi, yaitu akuntansi keuangan dan akuntansi manajemen. Akuntansi biaya melengkapi manajemen dengan alat-alat yang diperlukan untuk aktivitas perencanaan dan pengendalian, meme[erbaiki kualitas dan efisiensi, serta membuat keputusan-keputusan baik yang bersifat rutin maupun strategis.
Availability
21010137 | 657.42 AKU V.1 | Lt ; P3 ( My Library) | Available |
21010408 | 657.42 AKU V.1 c.2 | Lt ; P3 ( My Library) | Available |
21010271 | 657.42 AKU V.1 c.3 | Lt ; P3 ( My Library) | Available |
21010370 | 657.42 AKU V.1 c.4 | Lt ; P3 ( My Library) | Available |
21010369 | 657.42 AKU V.1 c.5 | Lt ; P3 ( My Library) | Available |
Detail Information
Series Title |
-
|
---|---|
Call Number |
657.42 AKU
|
Publisher | Citra Aditya Bakti : Bandung., 2019 |
Collation |
x, 110 p. ; 24 cm.
|
Language |
Indonesia
|
ISBN/ISSN |
9789794911730
|
Classification |
650
|
Content Type |
-
|
Media Type |
-
|
---|---|
Carrier Type |
-
|
Edition |
1St Ed
|
Subject(s) | |
Specific Detail Info |
-
|
Statement of Responsibility |
-
|
Other version/related
No other version available