Record Detail

Text
Analisis dan Perancangan Sistem Informasi Eksekutif Pemasaran pada PT. Fabindo Sejahtera
03110157 - Kebutuhan informasi yang akurat, lengkap dan tepat waktu dibutuhkan oleh Eksekutif karena mereka harus mampu mengatasi situasi dan kondisi bisnis yang berubah – ubah. Metodologi yang digunakan dalam penulisan skripsi ini adalah mengunakan metode analisis yang terdiri dari survei atas sistem yang berjalan, mengidentifikasi kebutuhan informasi, persyaratan sistem, dan metode perancangan.Pemecahan masalah yang dihadapi oleh PT. Fabindo Sejahtera adalah dengan merancang suatu Sistem Informasi Eksekutif Pemasaran yang dapat menyajikan kebutuhan informasi yang kritis dan spesifik dari data internal maupun eksternal untuk membantu dalam menyusun strategi pemasaran bagi PT. Fabindo Sejahtera.Kesimpulan yang dapat diperoleh dari analisis yang dilakukan diantaranya Sistem Informasi Eksekutif yang diusulkan dapat membantu Eksekutif dalam mendapatkan informasi yang dibutuhkan untuk menyusun strategi pemasaran perusahaan.
(Soft FIle Only)
Availability
16010388 | Lt ; P3 ( My Library) | Available |
Detail Information
Series Title |
-
|
---|---|
Call Number |
-
|
Publisher | STMIK JIBES TI : Jakarta., 2007 |
Collation |
xii, 175 p ; 30 cm
|
Language |
Indonesia
|
ISBN/ISSN |
-
|
Classification |
NONE
|
Content Type |
-
|
Media Type |
-
|
---|---|
Carrier Type |
-
|
Edition |
-
|
Subject(s) |
-
|
Specific Detail Info |
-
|
Statement of Responsibility |
-
|
Other version/related
No other version available