Image of Rancang Bangun Aplikasi Voting dan Kuesioner Online pada STMIK Jibes Menggunakan PHP dan MySQL

Text

Rancang Bangun Aplikasi Voting dan Kuesioner Online pada STMIK Jibes Menggunakan PHP dan MySQL



04110044 - Perkembangan internet saat ini memberikan banyak kemudahan bagi semua orang untuk berkomunikasi satu dengan yang lain. Dengan adanya kemajuan Internet saat ini memudahkan banyak aplikasi yang dapat dibuat secara online. Skripsi ini mengenai rancang bangun aplikasi voting dan kuesioner online pada STMIK JIBES.
Metode yang digunakan dalam skripsi ini adalah prototyping. Tahapan dalain metode ini cukup ringkas sehingga dapat membantu pengembangan aplikasi dengan cepat.
Hasil dari skripsi ini adalah aplikasi voting dan kuesioner online. Hasil ini diharapkan membantu pihak manajemen dan kemahasiswaan STMIK JIBES dalam melakukan aktifitas voting dan kuesioner sehingga lebih efisien dan mudah.
Kesimpulan yang diperoleh adalah rancangan aplikasi voting dan kuesioner online ini dapat digunakan menjadi sistem yang dapat mempermudah kegiatan voting dan kuesioner di
i'
STMIK JIBES. Saran untuk pemgembangan lebih lanjut adalah memperluas jumlah user yang bisa menggunakan aplikasi ini sehingga tidak terbatas hanya di mahasiswa/I yang aktif di perkuliahan saja namun para alumni pun bisa berpartisipasi.


Availability

T15010456Lt ; P3 ( My Library)Available

Detail Information

Series Title
-
Call Number
-
Publisher STMIK JIBES TI : Jakarta.,
Collation
xv, 102 p ; 30 cm
Language
Indonesia
ISBN/ISSN
-
Classification
NONE
Content Type
-
Media Type
-
Carrier Type
-
Edition
-
Subject(s)
-
Specific Detail Info
-
Statement of Responsibility

Other version/related

No other version available




Information


RECORD DETAIL


Back To PreviousXML DetailCite this