No image available for this title

Text

Perancangan Sistem Informasi Biodata dan Rekam Medik Pasien Pada Klinik Nirmala



04110220 - Teknologi informasi saat ini berkembang pesat. Untuk melayani pasien agar lebih baik dan cepat waktu maka dibuatlah sistem informasi biodata dan rekam medik. Tujuan dari penelitian ini adalah merancang sistem informasi berbasis komputer biodata dan rekam medik. Dengan menggunakan program Visual Studio 2005 (C#) dan SQL Server 2005. Penginputan data pasien dan rekam medik pasien berada dalam suatu database agar data yang dimiliki oleh klinik tersimpan dengan baik. Hal ini juga akan mempermudah user dalam melakukan pencarian data, sehingga dapat dilakukan perubahan data jika diperlukan. Penelitian ini dilakukan dengan mencari data di klinik dan website, mencatat informasi yang diperlukan dalam proses perancangan. Dan juga, penelitian ini mencari sumber-sumber data dari buku yang menunjang penelitian ini. Hasil dari perancangan ini diharapkan akan membantu user melakukan penginputan dan penyimpanan data agar tidak hilang. Selain itu hasil yang diharapkan adalah antara informasi pasien dan rekam mediknya dapat saling berhubungan dengan baik.


Availability

T15010417Lt ; P3 ( My Library)Available

Detail Information

Series Title
-
Call Number
-
Publisher STMIK JIBES TI : Jakarta.,
Collation
xvi, 163 p ; 30 cm
Language
Indonesia
ISBN/ISSN
-
Classification
NONE
Content Type
-
Media Type
-
Carrier Type
-
Edition
-
Subject(s)
-
Specific Detail Info
-
Statement of Responsibility

Other version/related

No other version available


File Attachment



Information


RECORD DETAIL


Back To PreviousXML DetailCite this