No image available for this title

Text

Analisis dan Perancangan Aplikasi E-Learning Berbasis Web Menggunakan PHP dan MySQL pada Sekolah Cindera Mata



04110127 - Manusia sebagai makhluk berakal memiliki keinginan untuk menambah dan mengembangkan ilmu yang dimilikinya. Proses mengembangkan ilmu disebut belajar. Belajar dapat dilakukan dengan berbagai cara. Salah satunya menggunakan teknologi. Teknologi yang sering digunakan saat ini adalah internet. Dengan internet muncul cara belajar secara online atau biasa disebut online learning. Dengan menggunakan metode rekayasa perangkat lunak model waterfall, aplikasi e-learning dapat digunakan menggunakan bahasa pemrograman PHP dan database MySQL. Dengan sistem ini, pengguna dapat belajar dengan mengambil materi pelajaran berbagai macam ilmu, tanpa batas ruang dan waktu.


Availability

T15010084Lt ; P3 ( My Library)Available

Detail Information

Series Title
-
Call Number
-
Publisher STMIK JIBES TI : Jakarta.,
Collation
xvi, 230 p ; 30 cm
Language
Indonesia
ISBN/ISSN
-
Classification
NONE
Content Type
-
Media Type
-
Carrier Type
-
Edition
-
Subject(s)
-
Specific Detail Info
-
Statement of Responsibility

Other version/related

No other version available




Information


RECORD DETAIL


Back To PreviousXML DetailCite this